Sabtu, 19 Januari 2013

PERKEMBANGAN BIOLOGIS MANUSIA INDONESIA


1. Berbagai fosil manusia Purba di Indonesia
a. Pengertian Fossil : fosil adalah tulang-belulang manusia atau hewan dan sisa tumbuhan yang  telah membatu
b. berbagai fosil manusia Purba di Indonesia :
 - Megantropus Palaeojavanicus
 - Pithecantropus mojokertensis
 - Pithecantrupus robustus
 - Pithecantropus erectus
 - Homo Soloensis
 - Homo Wajakkensis
 - Homo Sapiens
 c. Sejarah perkembangan bumi berdasarkan ilmu geologi:
 - Arkaekum, adalah zaman yang paling tua dan diperkirakan berumur 2.500 juta tahun yang lalu, kulit bumi masih membara, belum ada tanda-tanda kehidupan
 - Palaeozoikum, diperkirakan berumur 340 juta tahun yang lalu, telah muncul tanda-tanda kehidupan, yaitu nenek moyang makhluk hidup bersel satu (reptil) atau binatang melata
 - Mesozoikum, diperkirakan berumur 150 juta tahun yang lalu, bentuk kehidupan sudah makin beragam, reptil semakin banyak jenisnya
 - Neozoikum, 60 juta tahun yang lalu, kehidupan sudah sangat berkembang dan beragam. zaman ini dibagi 2 yaitu: Era Tersier dan era Kuarter.
    a.  Era Tersier, binatang menyusui seperti berbagai jenis monyet.
    b.  Era kuarter, dibagi 2 yaitu : Kala Pleistosen dan Holosen.
 - Kala Plestosen atau Diluvium berlangsung 600.000 tahun yang lalu, zaman ini sering disebut zaman es(zaman Glasial) yang ditandai dengan mencairnya Es, karena terjadi perubahan iklim global terus-menerus
-  Kala Holosen atau zaman Aluvium, berlangsung sejak 20.000 tahun yang lalu, pada zaman ini muncul spe    sies Homo Sapiens, diantaranya adalah Homo Wajakkensis.

2.  perkembangan biologis manusia Purba di Indonesia
- Megantropus Palaeo Javanicus di temukan di Sragen (Jateng), bentuk fisik yang besar, badan tegap, tidak berdagu dan mempunyai rahang yang kuat
- Pitecantropus mojokertensis ditemukan di Mojokerto, bentuk fisik kanak-kanak
- Pitecantropus Erectus atau manusia kera yang sudah berjalan tegak, ditemukan di desa Trinil, fisik lebih besar dan kuat sehingga dinamakan Pitecantropus Robustus
- Homo Soloensis, ditmukan di desa Ngandong lembah Bengawan Solo, lebih tinggi tingkatannya dari pada Pitecantropus (termasuk jenis manusia purba Homo Sapiens)
- Homo Wajakkensis ditemukan di desa Wajak, Tulungagung, adalah termasuk jenis manusia
   Purba   jenis Homo Sapiens pertama di Asia.
3. Tabel Kronologis perkembangan biologis manusia Indonesia ( Lihat buku sejarah Esis)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar